Jakarta (BeritaTrans.com)Boeing memodifikasi kontraknya yang keberlanjutan dengan NASA, terkait International Space Station (ISS) atau Stasiun Antariksa Internasional. Dalam kontrak itu, Boeing akan mengirim lagi enam solar array atau papan panel surya ke ISS untuk dipasang mulai tahun 2021.
LONDON (BeritaTrans.com) - Mantan orang dalam perusahaan pesawat terbang Boeing menyampaikan kekhawatiran baru soal keselamatan 737 Max, setelah tak dioperasikan menyusul dua kecelakan fatal, salah satunya di Indonesia.
Jakarta (BeritaTrans.com) - Tren elektrifikasi kendaraan semakin berkembang selama beberapa tahun terakhir. Tak hanya menyasar motor, mobil, bus, maupun truk, tren energi ramah lingkungan ini juga mulai merambah pesawat terbang
Washington (BeritaTrans.com) - Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden mengeluarkan perintah eksekutif pada Kamis 21 Januari 2021, yang akan mewajibkan warga internasional yang menggunakan maskapai penerbangan untuk melakukan karantina saat tiba di AS.
"Telah berpulang (meninggal dunia) Direktur Utama Batik Air, Capt. Achmad Luthfie hari ini (23/1) pukul 21:08 di salah satu rumah sakit di Tangerang," ujar Corporate Communications Strategic of Batik Air, Danang Mandala Prihantoro, dalam keterangannya.
Pengacara C. Priaardanto dari kantor hukum Danto dan Tomi & Rekan tengah mengumpulkan bukti untuk menuntut perusahaan manufaktur pesawat, Boeing, terkait kecelakaan pesawat Sriwijaya Air SJ-182. Priaardanto menyebut sudah mendapatkan kuasa dari 4 keluarga korban jatuhnya pesawat Sriwijaya Air untuk menangani kasus ini.