RUPST GMFI dihadiri 25.410.638.800 suara atau sebesar 90,002% pemegang saham dan memutuskan enam agenda rapat.
Target ini diharapkan dapat dicapai melalui tiga strategi utama yakni restrukturisasi utang, peningkatan profitabilitas, dan perbaikan ekuitas.
Saat ini pun GMF masih mengerjakan perawatan pesawat jenis yang sama setelah perawatan A-1315 selesai dikerjakan.
Pada proses pengembangan kendaraan listrik ini, GMF memberikan dukungan berupa dedicated team yang terlibat sejak tahapan detailed engineering design, fabrikasi produk, dan juga proses pengujian.
Pada kesempatan yang sama, CEO Sanad, Mansoor Janahi, menyampaikan bahwa kerja sama ini adalah langkah untuk terus mengikuti perkembangan pasar global.
GMF berhasil menggandeng PT Tri M.G. Intra Asia Airlines (Tri MG) yang merupakan maskapai cargo dan charter saat di perhelatan Indo Defence.
Andi menambahkan, banyak manfaat yang mungkin didapatkan dengan memanfaatkan kemandirian bangsa dalam memproduksi berbagai kebutuhan lintas industri.
Pemegang saham yang hadir menyetujui untuk menyetujui pengangkatan kembali Maria Kristi Endah Murni sebagai Komisaris.
“Tahun 2021 adalah momentum pembenahan komprehensif untuk mempertahankan likuiditas dan meningkatkan kinerja fundamental keuangan," katanya.
Dengan penambahan ini, GMF menjadi satu-satunya perusahaan Maintenance, Repair, and Overhaul (MRO) tanah air yang memegang sertifikat AMARS.
Dia memastikan, seluruh pesawat Citilink yang beroperasi berada dalam keadaan aman dan laik terbang sesuai regulasi yang berlaku, sehingga penumpang dapat bepergian dengan aman dan nyaman ketika terbang bersama Citilink.
Perbaikan signifikan ini tampak pada rugi usaha YTD September yang dapat ditekan hingga 75,7% secara year on year (YoY).
RUPST GMFI memutuskan untuk memberikan kuasa kepada Dewan Komisaris dalam menetapkan besaran tantiem dan remunerasi bagi Direksi dan Dewan Komisaris.