Sertifikat Pencegahan Pencemaran Sementara berlaku paling lama tiga bulan yang masing-masing tidak dapat diperpanjang.
"Diharapkan dengan adanya e-paskecil ini, para nelayan dapat memperoleh kepastian hukum serta mendukung keamanan dan keselamatan pelayaran," tutur dia.
Personel Posko juga siaga bila terjadi keadaan darurat melalui Quick Respon Team.
Petugas memeriksa kelengkapan peralatan keselamatan pada kedua kapal, dokumen kapal, dan hal terkait lainnya.
Kepala Pos Wilker Tg. Batu/Kundur di KSOP Kelas 1 Tg. Balai Karimun - DJPL - Kemenhub Tarigan beserta Staf lainnya, menyatakan kesiapannya meningkatkan sinergitas antar Instansi dengan baik.
Kapolres Karimun bersama Kasat Polair dan Kapolsek KKP disambut langsung Kepala KSOP kelas I Tg. Balai Karimun Jon Kenedi beserta jajaran.
Pemeriksaan dan pengecekan kapal ini digelar untuk selanjutnya memeroleh Rekomendasi dari Marine Inspector terkait kelaiklautannya.
Selain itu juga tidak ada kerusakan dan tidak ada oil spil atau tumpahan minyak.
Saat ini, sebanyak 24 kru kapal tersebut dalam keadaan baik-baik saja.
Menurutnya, dengan adanya E-Pas Kecil memberikan banyak manfaat bagi pemilik kapal.
“Diperkirakan lonjakan penumpang libur Nataru naik sekitar 10 hingga 12 persen karena bertepatan dengan liburan anak sekolah,” ujar Kepala KSOP Karimun Jon Kenedi.
"Terakhir menjamin perlindungan lingkungan maritim di perairan nusantara," ungkapnya.
Tema HUT ke-23 ini "Membangun Perempuan Cerdas untuk Memperkuat Ketahanan Keluarga di Era Digital`.
Direktur KPLP Capt Mugen Sartoto mengapresiasi upaya-upaya yang telah dilakukan dalam proses evakuasi tersebut.
Bersama tim, pihaknya memberikan paparan terkait kemudahan dan benefit mengganti buku pas kecil ke e-pas kecil bagi para nelayan.
Pihaknya berterimakasih kepada Kepala KSOP Kelas I Banten Capt. Hermanta dan jajaran yang telah menerima dengan baik dan berbagi ilmu juga pengalaman.
Penghargaan diberikan Kepala KPKLN Batam Anton Listyanto kepada Kepala KSOP Tg Balai Karimun Jon Kenedi.
"Alhamdulillah respon warga nelayan sangat tinggi," ucap Capt. Wahyu.
Dalam kesempatan itu, tim KSOP menurutnya, menjabarkan pentingnya memiliki e-pas kecil kapal bagi para nelayan.
Mengingat kondisi wilayah Karimun di Kepulauan, maka untuk tiba ke Desa Batu Limau, menggunakan kapal.