Setelah mengevakuasi 6 korban kapal Linggar Petak 89 yang tenggelam, Kamis (2/3/2023) kemarin, Tim SAR Denpasar melanjutkan pencarian terhadap 9 anak buah kapal (ABK) yang hilang.
Korban pertama ditemukan yaitu bernama Korban bernama Ahmad Gunawan atau Mamat (50 tahun) pada pukul 21.35 WIB. Sedangkan korban kedua yang ditemukan bernama Putra (33 Tahun).
Sebuah kapal penarik ponton bermuatan kayu dengan nama lambung TB Rahmat tenggelam di Perairan Sungai Kedang Kepala, Kecamatan Muara Kaman, Samarinda, Jumat (25/11/2022) pukul 23.15 Wita.
Sebanyak tujuh orang meninggal dunia dan 11 orang terluka akibat kapal motor tenggelam di Rote Ndao, Nusa Tenggara Timur (NTT) yang terjadi pada Ahad (16/10/2022).
Sebuah kapal nelayan terbalik di lepas pantai selatan Jepang, Prefektur Kagoshima. Insiden itu menewaskan satu orang.
Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) menyatakan kecelakaan moda transportasi pelayaran paling menonjol sepanjang 2021 ialah kasus tenggalamnya kapal motor penumpang Yunicee yang terjadi pada 29 Juni 2021.