Pantauan, Rabu (5/10/2022), rangkaian upacara dimulai dengan masuknya prajurit TNI dari berbagai kesatuan ke lokasi upacara. Setelah itu, komandan upacara Kolonel Laut (PM) Moh Erwin Kasirun memasuki lapangan upacara.