Pelanggan kini bisa menikmati terbang seru bareng SAJ ke lebih banyak destinasi pilihan lainnya dari Bandung – Bandar Udara Husein Sastranegara menuju, Medan Kualanamu (KNO), Bali (DPS), Batam (BTH) hingga Makassar (UPG).
Untuk memperkenalkan hadirnya KA baru ini, KAI memberikan tarif promo mulai dari Rp150 ribu, untuk perjalanan KA Blambangan Ekspres yang tiketnya sudah dapat dipesan sejak 22 November 2022 di seluruh channel resmi penjualan tiket KAI.
Thai Lion Air (kode penerbangan SL) yang juga meripakan bagian dari Lion Air Group akan melayani kembali rute internasional yang menghubungkan Thailand melalui Bandara Internasional Bangkok Don Mueang (BKK) tujuan Indonesia melalui Bandara I Gusti Ngurah Rai Denpasar di Badung Bali (DPS).
Operasional dua rute itu yakni pada hari kerja Senin – mulai pukul 06.00-08.00 wib dan sore mulai pukul 16.00-19.00 WIB. Untuk menikmati layanan ini, pelanggan dikenakan tarif Rp 20 ribu untuk sekali jalan.