Oleh : Ahmad
JAKARTA (BeritaTrans.com) - Dalam rangkaian kegiatan Dirgahayu Pangkalan Penjagaan Laut dan Pantai ke 35, Pangkalan Penjagaan Laut dan Pantai Kelas I Tanjung Priok Direktorat Jenderal Perhubungan Laut Kementerian Perhubungan melaksanakan Bakti Sosial bertempat di Graha Yatim & Dhuafa Yayasan Harapan Robbani Jakarta pada hari Kamis 16 Februari 2023 dipimpin langsung oleh Kepala Pangkalan Bapak. Triono turut didampingi Kasubbag Tata Usaha Bapak Fian Hermanto, SE dan Kepala Seksi Operasi Ibu Devi A. Mamesah, SE serta Pegawai Pangkalan PLP Kelas I Tanjung Priok
Kegiatan tersebut sebagai bentuk kepedulian sosial kepada masyarakat dan lingkungan Pangkalan PLP Kelas I Tanjung Priok.(ahmad)
Baca Juga:
Pangkalan PLP Tanjung Priok Hadiri HUT Ke-78 Armada Republik Indonesia