JAKARTA (BeritaTrans.com) – PT Pertamina Patra Niaga Regional Jawa Bagian Barat terus berkomitmen dalam memajukan Usaha Mikro dan Kecil (UMK) yang telah dilakukan dengan berbagai program, salah satunya melalui pengembangan sistem pendampingan terintegrasi pada skema pembiayaan, program pembinaan, pelatihan dan peningkatan pemasaran.
Pemerintah Kota (Pemkot) Bekasi melalui Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah (DiskopUKM) Kota Bekasi menerima kunjungan Kerja K.H Habib Ali Zaenal Abidin Wakil Ketua Komisi I DPRD Kota Tegal di Kantor Dinas DiskopUKM, Kota Bekasi.