Kecelakaan di rel kereta api terjadi di Jalan Penyeberangan Baturaja, tepatnya di perlintasan tanpa palang pintu gerbang, Desa Tanjung Rambang, Kecamatan Rambang Kapak Tengah (RKT), Kota Prabumulih, Kamis (7/9/2023) malam.
Kasus kecelakaan pengguna jalan yang tertabrak kereta api kembali terjadi. Kali ini menimpa seorang pengendara motor Honda Beat putih bernama Suharno, 60 tahun di Brebes yang meninggal dunia usai tertabrak Kereta Api Matarmaja.